TRIBUNNEWS.COM - Mantan Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum membuat puisi yang bertema tentang Peninjauan Kembali (PK), Minggu (27/5/2018).
Diketahui sebelumnya, Anas Urbaningrum telah melangsungkan Sidang Peninjauan Kembali (PK), Kamis (24/5/2018).
Ia berharap sidang PK tersebut bisa memberinya keadilan.
"Saya bismillah, saya yakin karena sekali lagi kalau dibaca dengan jernih dan obyektif, ya harusnya ada putusan yang adil," ungkap Anas saat ditemui di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Kamis.
Anas juga menegaskan PK yang diajukan oleh dirinya sudah memenuhi syarat dan punya dasar hukum yang kuat.
"Poin saya adalah ikhtiar untuk pendapatan putusan yang adil. Ini bukan melawan siapa-siapa. Tapi ini adalah ikhtiar yang halal dan sah untuk mendapatkan keadilan," singkatnya.
Berikut ini puisi Anas tentang PK yang menyinggung mengenai keadilan hukum.
Baca Di berikut nya http://www.tribunnews.com/nasional/2018/05/27/anas-urbaningrum-membuat-puisi-tentang-sidang-pk-ini-tentang-mahkota-hukum-tentang-keadilan
No comments:
Post a Comment